Banjir Terjang 3 Kecamatan

BERENANG --Nampak warga Dusun Jetak, Desa Purworejo, Kecamatan Pilangkenceng berenang ketepian setelah melihat kondisi rumahnya yang diterjang banjir, Rabu (6/3/2019)
99JudiQQ

Ratusan rumah di tiga kecamatan di Kabupaten Madiun di landa banjir setelah hujan deras di wilayah itu sampai tujuh jam. Banjir sudah mulai menerjang sejak Rabu (6/3/2019).

Ahmad Dawami yang biasa disapa Kaji Mbing ini menyatakan, jumlah data rumah yang terdampak banjir masih dihitung, Namun, data sementara, ratusan rumah sudah terendam akibat banjir di Desa Klumutan, Kecamatan Saradan.

Ahmad Dawami menyatakan langkah utama yang harus di lakukan pemerintah menyelamatkan warna yg terkena banjir. Hingga sampai saat ini belum dilaporkan adanya warga yang hilang akibat diterjang Banjir.

Karena bencana ini, Kaji Mbing mengatakan sejak malam sudah mengirimkan bantuan berupa makanan yang dibutuhkan oleh warga.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Populer

Label

Arsip Blog

Postingan Terbaru